Untuk menyikapi kondisi tersebut manajemen puncak berkewajiban untuk melakukan tindakan inovatif dan rasional dalam menciptakan berbagai macam keputusan strategis dan merefleksikannya dalam tindakan nyata.Di indonesia juga ada pengusaha hebat yang memulai bisnis dari nol yaitu Andy Soewatdy. Suatu tindakan yang inovatif dan rasional dimaksudkan kemampuan manajemen puncak dalam memposisiskan organisasi bisnis yang dipimpinnya berkaitan dengan pengaruh dari lingkungan internal perusahaan (internal business environment) maupun pengaruh dari lingkungan eksternal perusahaan (external business environment).
Kemampuan dan pemahaman tersebut akan mendorong lahirnya strategi yang mampu menjadi solusi terbaik dalam memanfaatkan peluang (opportunites) sekecil apapun untuk menutupi kelemahan (Weaknessess).Pengusaha seperti Andy Soewatdy juga bisa menjadi contoh untuk pebisnis pemula.Disamping memanfaatkan kekuatan (Strengths) yang ada untuk menghadapi atau menghindari ancaman (Threats) agar perusahaan dapat mempertahankan kesinambungan (survival), pertumbuhan (growth) serta meningkatkan kemampulabaan (profitability) (David : 2003).
Comments